Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 5 Halaman 176, 177, 178: Apakah Isi Pidato Ir. Soekarno pada Sidang Pertama BPUPKI?

- 3 Februari 2022, 18:16 WIB
Ilustrasi Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 5 Halaman 176, 177, 178: Apakah Isi Pidato Ir. Soekarno pada Sidang Pertama BPUPKI?
Ilustrasi Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 5 Halaman 176, 177, 178: Apakah Isi Pidato Ir. Soekarno pada Sidang Pertama BPUPKI? /Buku Tematik Kelas 5 Kemendikbud

2. Peri kemanusiaan

3. Mufakat atau demokrasi

4. Kesejahteraan sosial

5. Ketuhanan Yang Maha Esa

Ir. Soekarno juga memberikan nama pada kelima calon rumusan dasar negara yang telah diusulkan dengan istilah Pancasila. Sehingga, pada tanggal 1 Juni 1945 ditetapkan sebagai hari lahirnya Pancasila.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 5 Halaman 149, 153, 154, 155: Persamaan Perbedaan Undangan Resmi dan Setengah Resmi

6. Kapan dan pada peristiwa apakah rumusan Pancasila disahkan?

Jawaban:

Pada tanggal 18 Agustus 1945 saat peristiwa Sidang PPKI (Panitia Persipan Kemerdekaan Indonesia).

Berdasarkan jawabanmu tersebut, buatlah cerita lahirnya Pancasila. Bacakan hasilnya di depan guru dan teman-temanmu!

Halaman:

Editor: Sumarsi

Sumber: Buku Tematik Kelas 5 Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah