Stop Tidur Langsung Setelah Makan Sahur, Kenali 7 Bahaya Beserta Penjelasannya

- 2 April 2022, 15:50 WIB
Ilustrasi orang tidur.  Stop kebiasaan tidur langsung setelah makan sahur, kenali 7 bahaya dan penjelasannya.
Ilustrasi orang tidur. Stop kebiasaan tidur langsung setelah makan sahur, kenali 7 bahaya dan penjelasannya. /Pexels/Miriam Alonso

PORTAL PEKALONGAN - Kebiasaan tidur kembali atau langsung tidur setelah makan sahur harus diwaspadai karena berdampak buruk bagi tubuh, terutama untuk sistem organ yang bertugas mencerna makanan.

Selain itu, ada banyak masalah gangguan kesehatan lainnya jika kita tidak memberikan jeda waktu bagi tubuh untuk mencerna makanan.

Selama bulan Ramadhan, sebagian besar orang akan perubahan dalam siklus tidur. Karena harus bangun lebih awal untuk makan sahur. Namun tak jarang dari mereka memilih melanjutkan tidur usai menyantap makan sahur karena tidak kuat menahan kantuk.

Baca Juga: Waspada! Bahaya Tidur Setelah Sahur: Berikut Dampak Buruknya bagi Kesehatan, Kamu Wajib Tahu

Dilansir Portalpekalongan.com Instagram @norrapissa, berikut ini 7 bahaya atau dampak buruk bagi kesehatan dari kebiasaan tidur setelah makan.

1. Gerd Gastro-esophageal Reflux Disease (GERD)

Refluks asam atau istilah medisnya Gastro-esophageal Reflux Disease (GERD) terjadi karena katup antara lambung dan kerongkongan tidak menutup sepenuhnya.

Posisi telentang atau miring dapat menyebabkan makanan yang belum sepenuhnya dicerna di lambung mudah naik ke kerongkongan.

Apalagi setelah makan makanan berat. Hal tersebut menyebabkan perut menjadi kembung.

Halaman:

Editor: Arbian T

Sumber: Instagram @norrapissa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah