Transisi Menuju Endemi, Subsidi Biaya Perawatan Pasien Covid 19 Akan Dihapuskan Secara Bertahap

- 19 Mei 2022, 21:09 WIB
Ilustrasi - Subsidi Biaya Perawatan Covid 19 akan dihapus bertahap semasa transisi menuju endemi
Ilustrasi - Subsidi Biaya Perawatan Covid 19 akan dihapus bertahap semasa transisi menuju endemi /Pexels/Edward Jenner./

Muhadjir mengatakan bahwa saat ini penularan Covid 19 di Indonesia sudah terkendali, ditandai terus menurun angka kasus dan tingkat kematian akibat penyakit itu. 

Sebagai contoh di DKI Jakarta, di rumah sakit rujukan Covid 19 yang meninggal dunia sebagian besar bukan karena Covid 19, melainkan kanker. Kedudukan kedua adalah karena pneumonia non-spesifik. 

Baca Juga: Jokowi Belajar Dari Negara Lain: Tidak Buru-Buru Umumkan Indonesia Endemi Covid 19

Covid 19 sendiri sekarang menjadi peringkat ke-14, justru penyebab kematian paling bawah.

Akan tetapi, Muhadjir tetap mengingatkan bahwa pemerintah tidak lengah dan tetap berhati-hati menentukan langkah transisi menuju endemi.

Dijelaskan oleh Muhadjir saat ini sudah ada varian corona baru terkonfirmasi di negara lain. Oleh sebab itu, seluruh masyarakat dan pemerintah Indonesia harus tetap waspada supaya berhasil melalui transisi menuju endemi ini.

Baca Juga: Negara Lain Transisi Endemi Covid 19, Korea Utara Baru Mulai Pandemi

Demikian, penjelasan pemerintah mengenai subsidi biaya perawatan Covid 19 yang akan dihapus secara bertahap saat transisi menuju endemi.***

Halaman:

Editor: Sumarsi

Sumber: Antara News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah