Presiden Jokowi Instruksikan Polri Tak Reaktif soal Mural 404: Not Found, Apaan sih? Ini Kronologinya

- 20 Agustus 2021, 09:45 WIB
Roy Suryo menilai mural 'Jokowi 404: Not Found' tidak mirip dengan wajah presiden, sehingga kenapa harus dihapus dan pembuatnya diburu.
Roy Suryo menilai mural 'Jokowi 404: Not Found' tidak mirip dengan wajah presiden, sehingga kenapa harus dihapus dan pembuatnya diburu. /Kolase foto/Twitter @KRMTRoySuryo2/Istimewa

Mantan Politikus Partai Demokrat, Roy Suryo, berkomentar mengenai hal itu.

Di akun Twitter, @KRMTRoySuryo2, yang dilihat portalpekalongan.com Jumat 20 agustus 2021, Roy mengungkapkan tulisan "404: Not Found" awalnya berasal dari sebuah organisasi bernama Conseil Européen pour la Recherche Nucléaire (CERN).

Organisasi tersebut merupakan organisasi riset pengembang teknologi nuklir di Eropa.

Baca Juga: VIRAL! Video Terdakwa Hoaks Covid-19 Serang Majelis Hakim PN Banyuwangi, usai Vonis 3 Tahun Dijatuhkan

Roy mengatakan bahwa di dalam gedung organisasi tersebut ada sebuah ruang bernama 404.

Namun, ruang ini sebenarnya tidak pernah ada.

"Jadilah mitos kalau file dicari tidak ketemu-temu, maka ditulis 404:Not Found," ungkap Roy Suryo seperti dikutip dari akun Twitternya, @KRMTRoySuryo2 20 Agustus 2021***

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x