20 Latihan Soal Bahasa Indonesia Kelas 5 SD MI Penilaian Harian, Sumatif, PAS beserta Kunci Jawaban: Bab 3,4

- 19 Oktober 2023, 15:07 WIB
20 Latihan Soal Bahasa Indonesia Kelas 5 SD MI Penilaian Harian, Sumatif, PAS beserta Kunci Jawaban: Bab 3,4 /Sri Setiyowati/Portal Pekalongan.
20 Latihan Soal Bahasa Indonesia Kelas 5 SD MI Penilaian Harian, Sumatif, PAS beserta Kunci Jawaban: Bab 3,4 /Sri Setiyowati/Portal Pekalongan. /

16.Omzet penjualan Bakso Enak milik Pak Danu sekitar 1 juta sehari.
Makna kata Omzet dalam kalimat tersebut adalah…….
a.usaha dagang
b.jumlah uang hasil penjualan
c.jumlah modal yang dikeluarkan
d.jumlah barang yang diproduksi
Jawaban:b.jumlah uang hasil penjualan

17.Konsumen akan memperhatikan kemasan produk sebelum membeli barang.
Makna kata Kemasan dalam kalimat tersebut adalah…….
a.produk
b.harga
c. rasa
d.bungkus
Jawaban:d.bungkus

Baca Juga: 20 Contoh Soal Pancasila,PPKN Kelas 5 SD MI Kurikulum Merdeka Asesmen Sumatif,PTS beserta Kunci Jawaban:Bab1

18.Gabungan kata-kata yang membentuk makna baru disebut……
a.kalimat majemuk
b.majas
c.idiom
d.pantun
Jawaban:c.idiom

19.Ia dikenal sebagai orang yang tinggi hati di kampungnya.
Makna kata Tinggi Hati adalah……
a.sombong
b.rendah hati
c.kaya hati
d.sabar
Jawaban:a.sombong

20.Penyanyi yang terkenal itu sedang naik daun.
Makna kata Naik Daun adalah……
a.bangkrut
b.pantang menyerah
c.terkenal
d.bekerja keras
Jawaban: c.terkenal

Disclaimer:Prediksi soal dan Kunci Jawaban contoh soal ini merupakan panduan bagi orang tua untuk belajar bersama putra putri di rumah. Artikel ini hanya untuk membantu belajar. 

Demikian 20 Latihan Soal Bahasa Indonesia Bab 3 dan 4 untuk kelas 5 SD MI sebagai persiapan penilaian harian,asesment sumatif, dan PAS beserta kunci jawaban. Selamat belajar dan semoga bermanfaat.***


 

 

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Buku Bahasa Indonesia Kelas 5 Kurikulum Merdeka


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah