4 Makanan Ini Sebabkan Kecanduan Hingga Gagal Ginjal, dr. Zaidul Akbar: Segera Hindari

- 14 Oktober 2021, 18:52 WIB
4 Makanan Ini Sebabkan Kecanduan Hingga Gagal Ginjal, dr. Zaidul Akbar: Segera Hindari
4 Makanan Ini Sebabkan Kecanduan Hingga Gagal Ginjal, dr. Zaidul Akbar: Segera Hindari /


PORTAL PEKALONGAN – Dalam Memilih makanan yang akan kita konsumsi alangkah baiknya apabila kita memilih makanan yang baik untuk kesehatan tubuh kita.

Jangan sampai makanan yang kita makan membuat kecanduan apalagi sampai makanan tersebut tidak baik untuk kesehatan kita contohnya dapat menyebabkan gagal ginjal.

Dalam suatau kesempatan dr. Zaidul Akbar menjelaskkan bahwa terdapat 4 makanan yang dapat membuat yang mengkonsumsi menjadi kecanduan dan lebih perahnya dapat menyebabkan gagal ginjal bagi yang mengkonsumsinya.

Baca Juga: PSIS dalam Sejarah: Line-up 'The Dream Team' PSIS, Gagal Juara Liga Indonesia Tetap Juara di Hati Suporter

Dilansir oleh PortalPekalongan dari Channel YouTube Bamol TV, inilah penjelasan dari dr. Zaidul Kabar tentang makanan tersebut.

Gagal ginjal merupakan penurunan fungsi ginjal sehingga ginjal tidak mampu menyaring cairan dan sisa-sisa makanan.

Akibatnya terjai penumpukan racun di dalam tubuh.

Hal yang membuat gagal ginjal adalah sering mengkonsumsi makanan yang tinggi dengan gula.

Menurut dr. Zaidul Akbar, gula mampu menyababkan kecanduan yang lebih tinggi daripada kefein.

Baca Juga: Kunci Jawaban Tema 4 Kelas 3 Halaman 12, 13, 14, 16: Tulislah Kewajiban dan Hak dalam Berpakaian!

Halaman:

Editor: Dimas Diyan Pradikta

Sumber: Youtube Bamol TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah