Praktis dan Mudah Didapat, Buah yang Sehat dan Baik Untuk Sahur dan Berbuka Puasa, Ala Anak Kos

- 15 April 2022, 06:00 WIB
Buah yang Sehat dan Baik Untuk Sahur
Buah yang Sehat dan Baik Untuk Sahur /Pixabay

PORTAL PEKALONGAN- Saat berpuasa tubuh membutuhkan asupan cairan yang dapat menghindari dehidrasi. Berikut beberapa jenis buah yang udah didapatkan, sehat dan baik dikonsumsi saat sahur maupun berbuka.

Meminum air putih dan mengkonsumsi buah saat sahur dan berbuka dapat meningkatkan cairan tubuh. Praktis dan mudah didapat beberapa jenis buah ini sehat dan baik untuk dikonsumsi saat sahur dan berbuka.

Baca Juga: Sahur Praktis dengan Menu Sederhana Ala Anak Kos, Yuk Masak!

Praktis dan mudah didapat, buah yang sehat dan baik untuk dikonsumsi saat sahur dan berbuka puasa, ala anak kos.

1. Tomat

Tomat merupakan buah yang mudah didapatkan bahkan selalu ada didapur sebagai bahan masakan.

Selain sebagai bahan masak ternyata tomat juga bisa dijadikan minuman yang sehat dan baik saat sahur dan berbuka puasa untuk memenuhi asupan cairan tubuh.

Tomat memiliki kadar air yang tinggi (94 % air) dan antioksidan, hal ini sangat bermanfaat bagi tubuh.

Baca Juga: Etika Bepergian atau Safar, Yuk Disimak dan Diamalkan!

Halaman:

Editor: Sumarsi

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah