Psikologi Kepribadian, Apakah Sifat Manusia Bisa Diubah? Berikut Teori Sederhananya

- 21 April 2022, 13:15 WIB
Psikologi Kepribadian, Apakah Sifat Manusia Bisa Diubah? Berikut Teori Sederhananya
Psikologi Kepribadian, Apakah Sifat Manusia Bisa Diubah? Berikut Teori Sederhananya /Fabiosa

Baca Juga: Kesehatan Mental Itu Ibarat Air dan Gelas Kosong, Begini Penjelasan Sinka Mutasia, Psikolog Klinis Dewasa

Atau kita tidak bisa mendapatkan sifat perilaku atau bahkan kepribadian, dari genetik atau keturunan, melainkan dari lingkungan yang kita pelajari.

Hal tersebut di pelajari dari aliran teori Behavioism, sebuah teori yang membahas tentang perilaku manusia.

Aliran ini diciptakan oleh psikolog ternama dari Amerika yaitu John Watson.

Satu gamabaran peristiwa buruk yang akan membawa kita pada tanggapan apakah kita akan merasa biasa saja? apakah kita merasa sedih hingga beberapa lama? atau apakah kita akan berlarut dalam kesedihan yang cukup lama? yang berujung pada trauma.

Baca Juga: Demi Peran Kukira Kau Rumah, Prilly Latuconsina Konsultasi dengan Psikolog tentang Kesehatan Mental

Contoh kasusnya adalah digigit anjing. Jika kamu pernah digigit anjing, tentunya dengan hal tersebut akan membawa kita pada perasaan yang mungkin biasa saja, cemas, bahkan trauma.

Jika kamu merasa biasa saja, tentunya kamu akan merasa baik-baik saja jika bertemu dengan anjing, bahkan bisa jadi kamu akan mengalmi kecelakaan, semisal kamu bertemu dengan anjing yang lebih buas.

Kemudian jika kamu digigit anjing, dan itu menjadi pengalaman buruk dalam hidup kamu.

Maka yang terjadi adalah, kamu akan selalu takut apa bila bertemu anjing, padahal, belum tentu kita akan mendapatkan pengalaman yang sama, ketika betemu anjing.

Halaman:

Editor: Alvin Arifin

Sumber: YouTube Satu Persen-Indonesia Life School


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah