Menu Idul Adha : Sate Goreng Sapi Sedap Mantap

- 28 Juni 2022, 11:33 WIB
Sate goreng sapi sedap mantap
Sate goreng sapi sedap mantap /Tangkap layar
  • 2 sdm kecap manis
  • 1/3 butir gula merah, sisir halus
  • 2 sdm air asam jawa
  • 1,5 sdm margarin

Baca Juga: Puasa Arafah, Niat, Kapan Pelaksanaan dan Keutamaannya

Cara Memasak

  • Rebus daging sapi hingga empuk
  • Haluskan bumbu halus, campur dengan bumbu lain, cek rasa
  • Setelah daging empuk. Potong dadu, campur dengan bumbu yang tadi telah disiapkan. Sisihkan.
  • Siapkan bumbu goreng, tumis bawang merah hingga layu.
  • Tambahkan bawang putih, cabai daun salam dan daun jeruk.
  • Setelah aroma wangi keluar, masukkan daging yang telah dibumbui. Tumis hingga merata.
  • Tambahkan tomat. Cek rasa dan keempukkan daging. Jika daging kurang empuk bisa ditambah air dan masak hingga air habis.
  • Setelah rasa dan tingkat keempukkan pas, angkat dan sate goreng siap dihidangkan.

Demikian resep menu Idul Adha: sate goreng sapi sedap mantap. Selamat mnecoba.

 

Halaman:

Editor: Sumarsi

Sumber: Resep Tika Candra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah