Resep Idul Adha: Sate Komo, Sajian Menu Istimewa yang Menggugah Selera

- 4 Juli 2022, 11:56 WIB
Sate Komo, Sajian Menu Istimewa yang Menggugah Selera.
Sate Komo, Sajian Menu Istimewa yang Menggugah Selera. /Instagram @byviszaj

Baca Juga: Resep Idul Adha: Sate Sapi Goreng, Soal Rasa Dijamin Juara!

Cara Memasak:

1. Rebus daging sapi sampai setengah empuk, ambil daging dan potong" kotak ukuran sedang sisihkan
2. Tumis bumbu halus sampai wangi, masukkan daun salam, daun jeruk dan serai tumis sampai matang
3. Masukkan daging aduk rata pada bumbu. Masukkan 500ml air rebusan daging dan santan/larutan fibercreme, bumbui dengan garam dan gula
4. Rebus daging dengan api sedang
5. Ulangi beri air rebusan daging lagi sampai daging empuk, air menyusut dan bumbu meresap
6. Tusukkan daging ke tusukkan sate
7. Bakar sate komo sampai wangi sambil dioleskan sisa bumbunya .
8. Hidangkan sate komo bersama sisa bumbunya

Baca Juga: Resep Idul Adha: Dendeng Balado, Daging Empuk dan Bumbu Meresap

Demikian informasi tentang resep Idul Adha, menu Sate Komo. Semoga bermanfaat.***

Halaman:

Editor: Arbian T

Sumber: Instagram @inspirasimasakdaging


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x