4 Tips Puasa Aman Bagi Penderita Darah Tinggi yang Wajib Anda Ketahui, Cek Disini Ya!

- 13 April 2023, 10:18 WIB
4 tips puasa aman bagi penderita darah tinggi yang wajib anda ketahui, cek disini ya!
4 tips puasa aman bagi penderita darah tinggi yang wajib anda ketahui, cek disini ya! /pixabay

Cukupi kebutuhan cairan tubuh dengan banyak minum air putih, misalnya air mineral kemasan, air mineral galon yang direkomendasikan atau air putih rebusan sendiri minimal 2 liter per hari.

 

2. Makan Sehat dan Bergizi
Selama puasa, penting untuk menjaga asupan yang sehat untuk memastikan kebutuhan nutrisi. Misalnya makan sayur, buah, makanan kaya protein dan tidak makan makanan berlemak.

3. Batasi Penggunaan Garam
Sebaiknya penderita darah tinggi membatasi penggunaan garam dan makanan asin saat berbuka maupun sahur. Karena garam membawa risiko menaikkan tekanan darah.

4. Olahraga Teratur
Rutin berolahraga sangat baik untuk menjaga kesehatan saat berpuasa. Umumnya, saat berpuasa, seseorang memiliki sedikit energi. Pilihlah olahraga intensitas rendah seperti jalan kaki, yoga, bersepeda, atau joging.

Baca Juga: Mengenal Diet DASH, Anjuran Pola Makan Sehat Bagi Penderita Hipertensi untuk Turunkan Tekanan Darah

5. Konsultasikan dengan Dokter
Sebelum memutuskan untuk berpuasa, sebaiknya harus berkonsultasi dengan dokter. Pemeriksaan medis penting untuk memeriksa status tekanan darah dan mendeteksi kemungkinan adanya komplikasi yang terjadi selama puasa. Sehingga dapat memastikan puasa yang aman.

Nah itulah tadi tips puasa yang aman bagi penderita darah tinggi yang dilansir Portalpekalongan.com dari akun media sosial Instagram @duniakesehatan.co.id.

Pastikan penderita tekanan darah tinggi menjalani gaya hidup sehat dan mengukur tekanan darahnya secara teratur.

Halaman:

Editor: Leni Nurindah Lailatul Fitriana

Sumber: Instagram @duniakesehatan.co.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah