Ganjar Dengarkan Curhat Anggota Paskibraka Jateng, Pelatih: Ada yang Bingung Tak Bisa Cuci Baju

- 13 Agustus 2021, 21:17 WIB
Ganjar Dengarkan Curhat Anggota Paskibraka Jateng, Pelatih: Ada yang Bingung Tak Bisa Cuci Baju
Ganjar Dengarkan Curhat Anggota Paskibraka Jateng, Pelatih: Ada yang Bingung Tak Bisa Cuci Baju /

Portal Pekalongan - Jumat 13 Agustus 2021, Ganjar Pranowo mendapati kisah lucu dari salah satu curhatan anggota pasukan pengibar bendera pusaka (Paskibraka) Jateng.

Ganjar mendengarkan curhat anggota Paskibraka saat acara pengukuhan anggota Paskibraka Provinsi Jateng.

Awalnya ketika Ganjar mengajak ngobrol anggota Paskibraka, pelatih menyampaikan ada anak yang kebingungan saat awal karantina karena tidak bisa cuci baju.

Baca Juga: 6 Golongan Karyawan Ini Tidak Bisa Dapatkan BSU Subsidi Gaji

"Ada yang susah pak, nyuci baju saja tidak bisa," kata pelatih.

Ganjar pun penasaran dan tertarik akan kisah lucu itu, kemudian pelajar yang bernama Bisma Aryaguna dipanggil Ganjar usai acara pengukuhan.

Pelajar SMAN 3 Sragen itu pun maju ke depan saat dipanggil Ganjar.

"Ada tho, ayo sini kamu, wah ini ada anak mama jadi anggota Paskibraka," canda Ganjar.

Kepada Ganjar, Bisma menceritakan awal masuk karantina Paskibraka Jateng. Saat itu, semua harus disiplin dan mandiri, termasuk harus cuci baju sendiri.

Baca Juga: Inilah Ciri Orang yang Memiliki Jin Khodam Pendamping, Salah Satunya Miliki Kekuatan Batin

Halaman:

Editor: Oriza Shavira A


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x