3 Amalan yang Ringan Dikerjakan Namun Besar Pahalanya, Syekh Ali Jaber: Jangan Ditinggalkan

- 20 Mei 2022, 16:38 WIB
3 Amalan yang Ringan Dikerjakan Namun Besar Pahalanya, Syekh Ali Jaber: Jangan Ditinggalkan
3 Amalan yang Ringan Dikerjakan Namun Besar Pahalanya, Syekh Ali Jaber: Jangan Ditinggalkan /Foto dok.: Tangkapan layar youtube.com / Syekh Ali Jaber

PORTAL PEKALONGAN - Setiap manusia pasti menginginkan pahala yang banyak dan besar, namun untuk mendapatkan pahala yang besar, tidak selalu harus melakukan amalan yang berat.

Tahukah anda, amalan yang ringan dikerjakan namun memiliki pahala yang besar jika dilakukan.

Mari berlomba-lomba mengumpulkan pahala kebaikan. 

Dilansir dari Instagram @myquranbest

Berikut adalah amalan ringan dikerjakan namun besar pahalanya:

1. Membaca bismillah sebelum beraktivitas


Rosulullah bersabda, "Setiap amalan yang terdapat kepentingan di dalamnya jika tidak dimulai dengan (menyebut) nama Allah maka terputus (keberkahannya)." (HR. An Nasa'i).

Mulai sekarang, pastikan segala aktivitas diawali dengan ucapan Bismillah.

2. Tidur dalam keadaan suci

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Instagram @myquranbest Buku Amalan Paling Ringan - Syekh Ali Jaber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x