Malas Bersedekah? UAS Sebut ini Keutamaannya

- 25 November 2022, 15:29 WIB
Ustad Abdul Somad
Ustad Abdul Somad /Facebook AS Rabasa /

 

PORTAL PEKALONGAN - Sedekah menjadi ibadah yang punya tingkat kesulitan tinggi. Hal itu disebabkan karena sedekah mengharuskan manusia mengorbankan sesuatu yang sudah dianggap sebagai miliknya.

Contohnya seperti uang, kendaraan, rumah, atau semua yang dimiliki oleh manusia.

Seakan-akan segala kenikmatan itu adalah milik manusia semata. Padahal, semua itu hanya titipan dari Sang Penguasa.

Baca Juga: Amalan Sunnah di Bulan Muharram, Simak Penjelasan  Ustadz Abdul Somad

Beratnya seseorang ketika hendak bersedekah disebabkan oleh adanya rasa memiliki pada harta. Ia merasa uang yang dikeluarkan, atau harta benda yang disedekahkan akan berkurang dan membuatnya miskin tak berdaya.

Ustadz Abdul Somad menegaskan bahwa sedekah itu punya keutamaan.

"Orang-orang yang sudah mati, meninggal dunia, dicabut nyawanya, masuk liang lahat, masuk ke dalam tanah. Rumah besar tinggal, mobil besar tinggal, bini besar tinggal," katanya, seperti yang dikutip Portal Pekalongan dari Youtube Taman Surga.Net.

Baca Juga: Saat Masih Pacaran Rezeki Banyak, setelah Hijrah Malah Semakin Susah, Begini Penjelasan Ustadz Abdul Somad

Halaman:

Editor: Arbian T

Sumber: Taman Surga.net


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x