Orang Tua Sering Marah, Ustadz Abdul Somad alias UAS Berikan Jurus Menghadapinya

- 26 November 2022, 17:41 WIB
Ustad Abdul Somad
Ustad Abdul Somad /Facebook AS Rabasa /

 

PORTAL PEKALONGAN - Ustadz Abdul Somad alias UAS menyatakan, Allah Swt memberikan perintah kepada setiap manusia untuk berbuat baik kepada ibu dan bapak.

Bahkan perintah taat kepada kedua orang tua itu bersandingan dengan perintah beribadah kepada-Nya.

"Namun, sebagai manusia biasa, seorang anak terkadang mendapatkan perlakuan yang kurang enak dari orang tuanya," kata Ustadz Abdul Somad alias UAS.

Baca Juga: Hati-Hati! Jangan Berdiri! Begini Cara Kencing yang Baik bagi Laki-Laki Menurut UAS

Banyak anak di luar sana yang dilahirkan dari keluarga complicated.

Ayah senang marah, ibu suka mengomel, anak menjadi korban dari luapan emosi kedua orang tuanya.

Jika kondisi seperti itu, apakah boleh orang tua itu dilawan atau dibentak?

Tentu saja seorang anak tidak diperkenankan berbuat demikian, karena hal itu jelas dilarang agama.

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Bee Short Channel


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x