Gus Baha: Selagi Ada Kesempatan Bacalah Doa Ini Dalam Sholatmu! agar Tidak Was - was

- 5 Februari 2023, 07:50 WIB
Gus Baha Ungkap 6 Kunci Masuk Surga, Nomor 5 Harus Bisa Dilakukan di Dunia
Gus Baha Ungkap 6 Kunci Masuk Surga, Nomor 5 Harus Bisa Dilakukan di Dunia /youtube@KRAPYAK TV/

Menyadur dari sebuah video unggahan Youtube Channel Catur Luhur, KH Ahmad Bahauidn Nursalim atau yang lebih kita kenal dengan nama Gus Baha menjelaskan tentang janganpernah meninggalkan doa iftitah dalam sholat

"Do'a iftitah dalam sholat itu tidak wajib, tetapi kalau ada kesempatan bacalah!  Karena tidak ada riwayat ulama yang meninggalkan doa iftitah meskipun hanya sedikit. Terutama pada bagian. Inna Syolaatii Wa Nusukii Wa Mahyaa ya Wa Mamaatii Lillaahi Robbil ‘Aalamiin" katanya.

"Terdapat makna filosofi dalam doa iftitah tersebut yang dapat mengantarkan seseorang ahli sholat ke surga.

Baca Juga: Inilah Wajah Angkutan Perkotaan dengan Skema By The Service

Karena, Orang-orang yang beruntung sudah pasti beruntung," Paparnya.

Jika kita tidak meninggalkan doa iftitah dalam sholat, tidak perlu was was. Sebab was was adalah bisikan yang dilakukan oleh setan ke dada kita.

Semoga kita mampu secara istiqomah dalam setiap sholat membaca doa iftitah. Agar amalan sholat kita semakin sempurna sehingga ibdah sholat kita senantiasa diterima Allah Swt.*

Halaman:

Editor: Alvin Arifin

Sumber: YouTube Catur Luhur


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah