Lima Misteri Keangkeran Lawang Sewu yang Masuk 10 Tempat Berhantu Menyeramkan di Dunia

- 3 November 2021, 21:00 WIB
Bangunan kuno Lawang Sewu di Kota Semarang, terkenal karena menyimpan berjuta misteri dan mitos hingga sekarang.
Bangunan kuno Lawang Sewu di Kota Semarang, terkenal karena menyimpan berjuta misteri dan mitos hingga sekarang. /Heritage.kai.id

Biasanya penampakan para prajurit Belanda itu ditandai dengan hembusan angin agak kencang serta adanya aroma misterius mulai dari wangi kemenyan hingga bau anyir darah.

2. Hantu Noni Belanda Korban Perkosaan

Ketika Jepang menguasai Indonesia, termasuk kota Semarang, banyak terjadi kasus pemerkosaan tentara Jepang terjadap puluhan noni Belanda.

Baca Juga: Sering Lupa? Simak 7 Tips Menguatkan Daya Ingat Berikut Ini

Disebutkan, usai diperkosa di Lawang Sewu, para noni Belanda tersebut langsung dipenggal kepalanya oleh tentara Jepang. Hal itulah yang memunculkan kisah-kisah mistis keberadaan hantu noni Belanda di Lawang Sewu.

Hantu noni Belanda tersebut diyakini tidak mengganggu namun hanya mondar-mandir dengan menampilkan wajah pucatnya yang cantik bersimbah darah sambil tersenyum.

3. Sering Terjadi Kesurupan di Penjara Jongkok

Selain penjara berdiri, di bagian bawah tanah Lawang Sewu terdapat juga penjara jongkok yang terkenal kesadisannya.

Ruangan kecil berukuran 1,5 meter x 1,5 meter dengan tinggi 60 cm tersebut dulu diperuntukkan sekitar 5-9 tahanan.

Baca Juga: Ganjar Imbau Masyarakat Siaga Bencana dengan Ilmu Titen, BPBD Jateng: Masih Relevan

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah