H-8 Lebaran 2022, 30.000 Kendaraan Masuki Kota Semarang, 32.000 Kendaraan ke Kota Surabaya

- 25 April 2022, 16:07 WIB
Pada H-8 Lebaran, lebih dari 30.000 kendaraan pemudik memasuki Kota Semarang. Adapun lebih dari 32.000 mulai memasuki Kota Surabaya.
Pada H-8 Lebaran, lebih dari 30.000 kendaraan pemudik memasuki Kota Semarang. Adapun lebih dari 32.000 mulai memasuki Kota Surabaya. /Ali A/

 

 

PORTAL PEKALONGAN - Pada H-8 Lebaran Hari Raya Idul Fitri 1443 H, 24 April 2022, Jasamarga Transjawa Tollroad Regional Division (JTTRD) mencatat pergerakan volume kendaraan di wilayah Jawa Tengah ( Semarang dan sekitarnya ) dan Jawa Timur (Surabaya, Malang dan sekitarnya).

Pada H-8 Lebaran, lebih dari 30.000 kendaraan pemudik memasuki Kota Semarang. Adapun lebih dari 32.000 mulai memasuki Kota Surabaya.

Tody Satria, Marketing and Communication Department Head Jasamarga Transjawa Tollroad Regional Division dalam rilis yang diterima redaksi portalpekalongan Senin, 25 April 2022 menyatakan distribusi volume kendaraan di beberapa Gerbang Tol (GT) lingkup masing-masing wilayah sebagai berikut:

Baca Juga: Merak-Bakauheni, Pemudik Pilih Sebrangi Jawa ke Sumatra di Malam Hari, Ini Penjelasan Djoko Setijowarno

1. Wilayah Jawa Tengah
a. GT Kalikangkung

Pada GT Kalikangkung, tercatat sebesar 14.703 kendaraan menuju Semarang, atau turun 27,8% dibandingkan lalu lintas normal sebesar 20.371 kendaraan.

Sedangkan kendaraan yang meninggalkan Semarang tercatat sebesar 21.584 kendaraan atau turun 10,3% dibandingkan lalu lintas normal sebesar 24.062 kendaraan.

b. GT Banyumanik

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: binamarga.pu.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x