Gawat Kia Carens Varian Turbo Muncul! Toyota Innova Siap-Siap Tersaingi, Wajib Tau Ternyata Ini Kelebihan

- 15 Desember 2022, 16:47 WIB
Gambar/ Kia Carens 2022 Terbaru Hadir Lebih Ramh Kantong, Mewah, dan Elegan
Gambar/ Kia Carens 2022 Terbaru Hadir Lebih Ramh Kantong, Mewah, dan Elegan /Tangkapan Layar/YouTube AUTO DP/

Bagian kemudi sudah dipasang System Power Steering  yang berguna untuk melakukan manuver atau berbelok di jalanan.

Kemudian bagian lingkar kemudianya menggunakan Paddle Switter berbentuk tip dan teleskopik.

Baca Juga: DSFK Mini EV Akan Hadir di 2023, Bakal Jadi Saingan Wuling Aire EV

Mesin

Jantung mekanis juga menjadi kelebihan Kia Carens terbaru. Mobil buatan Korea ini menggunakan mesin 4 silinder berkapasitas 1.400cc Turbo Charge yang dikawinkan dengan transmisi otomatis 7 percepatan, tenaganya 138 horsepower.

Disini Kia Carens bisa unggul dari Innova Zenix bensin. Tak hanya itu, Kia Carens juga terbukti lebih unggul sebab sudah menggunakan teknologi Turbo Charge yang mana torsinya mencapai 242 Nm. Sementara  Toyota IInnova Zenix bensi torsi puncaknya 187 Nm

Harga

Sementara harga Kia Carens  terbaru adalah dijual mulai dari 389 juta Rupiah untuk varian 1,5L MPI Premier dan 449 juta Rupiah untuk varian 1,4 Turbo Premier .

Jika Kia Carens 1,4 Turbo dibandingkan dengan Innova varian tertingginya. Innove Zenix Bensin dibanderol dengan harga 462 juta  Rupiah sehingga Kia Carens  lebih ramah dikantong.

Baca Juga: Honda CRF 300L Hadir Lebih Keren Body Lebih Menantang di 2023, Berikut Spesifikasi hingga Harga Lengkap

Halaman:

Editor: Arbian T

Sumber: YouTube Auto DP


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x