Contoh Soal Penilaian Akhir Semester PAS IPA Kelas 3 SD MI Lengkap Terbaru dan Kunci Jawaban

28 November 2022, 09:02 WIB
Contoh Soal Penilaian Akhir Semester PAS IPA Kelas 3 SD MI Lengkap Terbaru dan Kunci Jawaban /Canva


PORTAL PEKALONGAN - Artikel ini membahas mengenai kumpulan contoh soal Penilaian Akhir Semester PAS IPA Kelas 3 SD MI Lengkap Terbaru dan kunci jawaban.

Pada penyusunan kumpulan contoh soal Penilaian Akhir Semester PAS IPA Kelas 3 SD MI Lengkap Terbaru dan kunci jawaban, ini dilansir Portalpekalongan.com dari buku Tematik Kelas 3 SD MI, Kemendikbud.

Pada kesempatan ini Leni Nurindah, S.Pd, alumni Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Negeri Surabaya (Unesa), menjadi narasumber dan memberikan penjelasan dalam penyusunan kumpulan contoh soal Penilaian Akhir Semester PAS IPA Kelas 3 SD MI Lengkap Terbaru dan kunci jawaban.

Harapannya, kumpulan contoh soal Penilaian Akhir Semester PAS IPA Kelas 3 SD MI Lengkap Terbaru dan kunci jawaban, ini dapat adik-adik pelajari untuk menambah ilmu pengetahuan dan wawasan selama proses pembelajaran.

Baca Juga: Contoh Soal Penilaian Akhir Semester PAS IPA Kelas 1 SD MI Lengkap Terbaru dan Kunci Jawaban

Inilah kumpulan contoh soal Penilaian Akhir Semester PAS IPA Kelas 3 SD MI Lengkap Terbaru dan kunci jawaban.

1.Contoh hewan yang dapat hidup di air dan darat adalah ...
a. katak
b. cacing
c. ikan mas
Jawab: a

2. Manusia membutuhkan makan untuk..............
a. bertahan hidup
b. bertarung
c. tidur
Jawab: a

3. Kita bernafas menghirup ....... mengeluarkan ...............? Berikut ini jawaban yang tepat untuk mengisi titik-titik di atas adalah…
a. asap dan embun
b. nitrogen dan karbondioksida
c. oksigen dan karbondioksida
Jawab: c

4. zat hijau daun pada tumbuhan disebut juga?
a. fotosintesi
b. daun lebar
c. klorofil
Jawab: c

5. Berikut ini yang bukan termasuk makhluk hidup adalah...
a.berudu
b.bangku
c.badak
Jawab: b

Baca Juga: Contoh Soal Penilaian Akhir Semester PAS IPA Kelas 9 SMP MTs Lengkap Terbaru Part 2 dan Kunci Jawaban

6. Makhluk hidup mempunyai ciri-ciri, kecuali...
a.bergerak
b.tahan tidak makan
c.membutuhkan oksigen
Jawab: b

7. Makhluk hidup berkembang biak bertujuan untuk
a. tidur
b. belanja
c. melestarikan keterunan
Jawab: c

8. Makhluk hidup dapat menjadi besar karena...
a.bergerak
b.bernafas
c.tumbuh
Jawab: c

9. Tumbuhan yang daunnya menutup jika disentuh adalah...
a.talas
b.bunga matahari
c.putri malu
Jawab: c

10. Di bawah ini yang termasuk ciri-ciri makhluk hidup, kecuali...
a. makan
b. tumbuh
c. tidak berubah bentuk
Jawab: c

Baca Juga: Contoh Soal Penilaian Akhir Semester PAS IPA Kelas 9 SMP MTs Lengkap Terbaru Part 3 dan Kunci Jawaban


Demikian kumpulan contoh soal Penilaian Akhir Semester PAS IPA Kelas 3 SD MI Lengkap Terbaru dan kunci jawaban.
Disclaimer: Jawaban di atas hanya sebagai referensi siswa dalam belajar, dan tidak merupakan jawaban mutlak. Siswa masih dapat bereksplorasi dengan jawaban lain.

Editor: Leni Nurindah Lailatul Fitriana

Sumber: Buku Tematik Kelas 3 Kemendikbud

Tags

Terkini

Terpopuler