Lima Kali Debat Capres-Cawapres 2024, Inilah Format dan Tema yang Disepakati KPU dan 3 Paslon

- 7 Desember 2023, 18:23 WIB
Lima Kali Debat Capres-Cawapres 2024, Inilah Format dan Tema yang Disepakati KPU dan 3 Paslon.
Lima Kali Debat Capres-Cawapres 2024, Inilah Format dan Tema yang Disepakati KPU dan 3 Paslon. /KPU.go.id/

Hal lainnya, Hasyim juga menyampaikan KPU bersama tim paslon telah menyepakati penentuan jumlah undangan yang berhak hadir langsung pada kegiatan debat kandidat. Disepakati jumlah pendukung masing-masing paslon maksimal adalah 50 orang. “Jadi KPU akan menyiapkan undangan kepada tim pasangan calon 1, 2, dan 3, 50 orang. Nah tentang siapa-siapa nya kami serahkan kepada masing-masing pasangan calon tentang siapa yang akan diundang atau diberikan undangan tersebut,” ucap Hasyim.

Baca Juga: Pasangan Bacapres AMIN Beritahu Jadwal Daftar ke KPU

Menutup penyampaian, Hasyim mengumumkan debat pertama, 12 Desember 2023 akan dilaksanakan di Kantor KPU dan debat berlangsung selama 120 menit. “Tentang siapa saja komposisi tim media televisi yang akan menyiarkan, nanti akan kami informasikan lebih lanjut karena masih pembahasan antara tim KPU dengan tim media televisi,” tutup Hasyim.***

Halaman:

Editor: As Sayyidah

Sumber: kpu.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah