Cara Hapus Background Video di CapCut Tanpa Green Screen di HP dan Contoh Penggunaannya

- 27 April 2024, 12:00 WIB
CapCut adalah aplikasi video editing untuk membuat konten berkualitas tanpa perlu menguasai keterampilan teknis secara mendalam.
CapCut adalah aplikasi video editing untuk membuat konten berkualitas tanpa perlu menguasai keterampilan teknis secara mendalam. /Ali A/

1. High quality: CapCut menawarkan fungsi editing untuk crop, flip, mengubah kecepatan, bahkan menggabungkan klip video dengan mudah. Selain itu, aplikasi ini mendukung pengunduhan resolusi tinggi, sehingga meningkatkan kualitas produksi konten.

2. Watermark-free videos: berbeda dengan beberapa aplikasi pengeditan lain, CapCut tidak menambahkan watermark pada video, membuat hasil akhir terlihat lebih profesional dan clean.

3. Music and sound effect: CapCut dilengkapi dengan library musik yang luas, termasuk lagu-lagu eksklusif dari TikTok. Fitur ini memberi user akses ke track dan sound effect untuk menambah “dramatisasi” pada video.

Baca Juga: Wahai Galbay Pinjol Jangan Pernah Abaikan Pesan atau Telepon DC SpayLater

4. Stickers and texts: untuk memperluas kreativitas, user dapat memanfaatkan berbagai stiker tren dan font teks yang menarik. Fitur ini membantu menyampaikan pesan dengan cara lebih menarik dan personal.

5. Creative effects: CapCut menyediakan berbagai efek visual untuk meningkatkan estetika video. Mulai dari efek sederhana sampai dramatis, fitur ini membantu menciptakan konten yang unik dan menghibur.

6. Audio editing: di CapCut, user dapat menghapus audio asli, menambahkan efek suara, bahkan mengekstrak audio dari video yang ada. Fitur ini memberikan kontrol lebih pada aspek suara dari video.

7. Text editing: dengan CapCut, text editing menjadi lebih dari sekadar menambahkan kata-kata pada video. User juga dapat menganimasikan teks, menyesuaikan style, dan membuat konten mereka lebih informatif.

8. Image editing: fitur ini berguna untuk menghapus background dari gambar dan membuat slideshow yang bisa ditambahkan ke video, memberikan lebih banyak ruang untuk kreativitas dan narasi visual.

Baca Juga: Tabel Simulasi Kredit BFI Syariah Mobil Rp100 Juta TDP di Bawah Rp25 Juta Angsuran per Bulan Segini

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: capcut


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah