Cara Hapus Background Video di CapCut Tanpa Green Screen di HP dan Contoh Penggunaannya

- 27 April 2024, 12:00 WIB
CapCut adalah aplikasi video editing untuk membuat konten berkualitas tanpa perlu menguasai keterampilan teknis secara mendalam.
CapCut adalah aplikasi video editing untuk membuat konten berkualitas tanpa perlu menguasai keterampilan teknis secara mendalam. /Ali A/


Contoh Penggunaan CapCut

1. Promosi produk: bisnis dapat menggunakan CapCut untuk membuat video produk menarik, menampilkan berbagai aspek produk dengan efek visual dan audio seusai kebutuhan. Video semacam itu berpeluang meningkatkan brand awareness dan mendorong penjualan.

2. Tutorial atau demonstrasi produk: membuat video tutorial tentang cara penggunaan produk/layanan membantu pelanggan memahami value yang ditawarkan. CapCut bisa membantu bisnis membuat video tutorial yang jelas dan profesional.

3. Konten review pelanggan: mengumpulkan feedback pelanggan dalam format video dan mengeditnya menjadi konten akan membantu membangun kepercayaan dan kredibilitas. CapCut dapat digunakan untuk menambahkan teks, highlight, dan elemen lainnya untuk membuat review lebih meyakinkan.

4. Campaign iklan: contoh penggunaan lain dari CapCut adalah untuk mengembangkan materi iklan kreatif yang dapat dibagikan di berbagai platform digital. Iklan video mampu menarik lebih banyak leads dan mengkonversi mereka menjadi pelanggan.

Baca Juga: Cara Mengaktifkan Program Gratis Ongkir, Banyak Keuntungannya

5. Membuat brand storytelling: menceritakan kisah di balik munculnya suatu brand atau perjalanan bisnis melalui video dapat membantu membangun koneksi emosional dengan audiens. CapCut menyediakan alat yang diperlukan untuk menyampaikan cerita ini.

Hanya menggunakan CapCut, Anda bisa menghasilkan video yang keren dan kekinian. Anda bisa mengubah background video secara manual dan otomatis di CapCUt. Cara menghapus background video di CapCut secara manual dan otomatis sangatlah mudah.


Cara menghapus background video di CapCut tanpa green screen atau layar hijau. Layar hijau ini akan memudahkan kamu dalam mengedit video.

Akan tetapi, Anda tetap bisa mengubah background meski tanpa menggunakan green screen.

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: capcut


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah