Tahukah Anda? Ternyata Program KB Ini Bisa Membuat Badan Gemuk, Jangan Salah Memilih

- 20 Januari 2022, 10:10 WIB
Program KB Ini Bisa Membuat Badan Gemuk, Jangan Salah Memilih
Program KB Ini Bisa Membuat Badan Gemuk, Jangan Salah Memilih /

Suntikan KB ini mengandung hormon progestin dan medroxprogesteron. Hormon ini dapat bertahan sesuai dengan jadwal suntiknya misal satu bulan atau 3 bulan tergantung berapa lama waktu yang dipilih untuk KB.

Suntikan ini memilik efek samping seperti mual, sakit kepala, mudah lelah, nyeri dan berat badan mudah bertambah.

Baca Juga: Resep Sambal Daging Pedas Manis, Menu yang Cocok untuk Santapan Keluarga

2. Pil KB

Pil KB merupakan alat kontrasepsi yang efektif dengan tingkat efektivitas hingga mencapai 99,9% untuk mencegah kehamilan.

Pil KB mengandung hormon esterogen dengan kadar yang tinggi sehingga membuat nafsu makan meningkat dan memicu penambahan cairan di dalam tubuh.

3. KB Implan

KB Implan atau KB susuk adalah alat kontrasepsi yang berbentuk menyerupai tabung plastik kecil dan fleksibel yang berisi hormon untuk mencegah kehamilan.

Implan yang sudah dimasukan ke bawah kulit akan melepaskan hormon progestin dengan kadar rendah yang bertugas mencegah ovulasi.

Kenaikan berat badan adalah salah satu efek samping dari KB implan karena efek dari hormon progestin.

Halaman:

Editor: Oriza Shavira A


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah