Resep Idul Adha: Soto Padang, Masakan ala Rumahan yang Sederhana dan Lezat

- 4 Juli 2022, 12:43 WIB
Soto Padang, Masakan ala Rumahan yang Sederhana dan Lezat.
Soto Padang, Masakan ala Rumahan yang Sederhana dan Lezat. /Instagram @cheche_kitchen

Baca Juga: Resep Idul Adha: Semur Daging Lada Hitam, Kuliner Nusantara Khas Aroma Rempah-rempahnya

Tumis bumbu halus bersama daun salam, daun jeruk, serai, bumbu soto bubuk & bumbu soto utuh hingga harum, sisihkan.

Cara Memasak:

1. Rebus daging sapi & tulang sapi dengan 2 lembar daun salam & jahe hingga empuk, sisihkan.

2. Rebus air tambahkan tulang sapi, bumbu yg ditumis, tambahkan minyak soto, garam & kaldu bubuk, biarkan mendidih & bumbu meresap.

3. Beberapa saat sebelum api dimatikan, tambahkan daun bawang.

4.Goreng daging sapi sebentar aja, sampai bagian luar berubah, lalu potong, sisihkan.

5. Tata soun, seledri, dan bahan lainnya.

6. Tuangkan kuah soto.

7. Tambahkan pelengkap lainnya, perkedel, kerupuk, bawang goreng dllnya sesuai selera.

Halaman:

Editor: Arbian T

Sumber: Instagram @inspirasimasakdaging


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x