Resep Tahun Baru, Cumi Goreng Asem, Sajian Istimewa Momen Pergantian Tahun

- 26 Desember 2022, 10:44 WIB
Resep Tahun Baru, Cumi Goreng Asem, Sajian Istimewa Momen Pergantian Tahun
Resep Tahun Baru, Cumi Goreng Asem, Sajian Istimewa Momen Pergantian Tahun /


PORTAL PEKALONGAN – Resep Tahun Baru, Cumi Goreng Asem, Sajian Istimewa Momen Pergantian Tahun.


Tahun Baru 2023 tinggal beberapa hari lagi, ‘Resep Tahun Baru, Cumi Goreng Asem, Sajian Istimewa Momen Pergantian Tahun ’, dijamin mantul, gampang banget buat kalian coba, cocok disantap bersama keluarga, sahabat atau orang tersayang di momen pergantian tahun.

Bahkan tidak sedikit yang mengatakan bahwa merayakan malam pergantian tahun belum lengkap tanpa makanan atau camilan, terutama Cumi Goreng Asem, Sajian Istimewa Momen Pergantian Tahun .

Bagi yang masih bingung mau masak apa untuk malam tahun baru nanti, rekomendasi masakan ‘Cumi Goreng Asem, Sajian Istimewa Momen Pergantian Tahun ’, cocok untuk merayakan pergantian malam tahun baru.


‘Cumi Goreng Asem, Sajian Istimewa Momen Pergantian Tahun ’, ini tidak cuma menggiurkan, tapi juga bakal mengenyangkan dan menambah suasana hangat di momen tahun baru.⁣⁣⁣

Baca Juga: Resep Tahun Baru, Siomay, Sajikan Selagi Hangat, Lebih Nikmat dengan Saos Pedas


Berikut ini ‘Resep Tahun Baru, Cumi Goreng Asem, Sajian Istimewa Momen Pergantian Tahun dijamin mantul asli masakan Indonesia yang nikmatnya tiada duanya, yang dilansir Portalpekalongan.com dari akun media sosial Instagram @inspirasiresepmemasak.


Bahan:
500gram Cumi
Secukupnya:
asam jawa
saus tiram
Garam,gula,lada
Minyak goreng

Cara Membuat:
1) Bersihkan cumi lalu marinasi dengan garam dan lada biarkan 30menit,
2) Remas-remas satu sendok makan asam jawa dengan -+50ml air buang ampas lalu tuang dalam wajan
3) Masukan cumi, masak sampai air menyusut tambahkan saus tiram dan gula
4) Aduk-aduk sampai mengental lalu masukan 2 sendok makan minyak goreng
5) Tambahkan cabe rawit bila suka pedas masak sampai meletup-letup, jangan lupa tes rasa
6) Cumi Goreng Asem siap disajikan

Baca Juga: Resep Tahun Baru, Cumi Sambal Gurih, Yummy, Dijamin Nampol

Halaman:

Editor: Leni Nurindah Lailatul Fitriana

Sumber: Instagram @inspirasiresepmemasak


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah