6 Makanan Penyebab Jerawat, Sebaiknya Dihindari, Nomor 1 Justru Jadi Idola Setiap Orang, Apa Saja Itu?

- 6 Februari 2023, 18:22 WIB
Ilustrasi 6 Makanan Penyebab Jerawat, Sebaiknya Dihindari, Nomor 1 Justru Jadi Idola Setiap Orang, Apa Saja Itu?
Ilustrasi 6 Makanan Penyebab Jerawat, Sebaiknya Dihindari, Nomor 1 Justru Jadi Idola Setiap Orang, Apa Saja Itu? /Freepik/benzoix


Makanan yang digoreng adalah makanan favorit semua orang, mulai dari ayam hingga kentang goreng. Namun, makan gorengan bisa membuat minyak berlebih, membuat kulit kita terlihat kusam dan kurang elastis. Makanan yang digoreng dapat merusak nutrisi dan vitamin yang sangat penting bagi penampilan kulit dan kesehatan secara umum.

Baca Juga: Rendam Kaki di Air Garam Ternyata Banyak Manfaatnya Bagi Kesehatan, Bisa Cegah Segala Penyakit, Begini Caranya

3. Makanan Cepat Saji (Fast Food)

Ilustrasi Makanan Cepat Saji (Fast Food)
Ilustrasi Makanan Cepat Saji (Fast Food) Unsplash/@robinstickel


Makanan cepat saji (fast food) dapat menyebabkan kulit wajah tampak kusam. Hal ini terjadi karena dalam makanan cepat saji kurang mengandung nutrisi sehingga menyebabkan proses regenerasi kulit menjadi lambat.

4. Makanan Pedas (Spicy Food)

Ilustrasi Makanan Pedas (Spicy Food)
Ilustrasi Makanan Pedas (Spicy Food)

Kandungan likopen asam pada makanan pedas yang dapat menigiritasi kulit, mengganggu keseimbangan PH dan memicu timbulnya jerawat.

 

5. Alkohol

Ilustrasi Alkohol
Ilustrasi Alkohol Pixabay/Engin_Akyurt

Alkohol meningkatkan produksi urine, yang berarti tubuh kehilangan cairan dan kulit terasa kering. Saat kulit kering sebenarnya menghasilkan lebih banyak minyak untuk mencoba menghilangkan semua kekeringan. Jadi mengurangi atau menghilangkan konsumsi alkohol lebih bermanfaat untuk hati dan pori-pori.

Halaman:

Editor: Leni Nurindah Lailatul Fitriana

Sumber: Instagram @lapak_sibotak


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah