Sosialisasi ST 2023 melalui Game BPS AGRI, Terobosan Jitu Gandeng Kaum Milenial Melek Pertanian

- 25 Desember 2022, 14:53 WIB
Game BPS AGRI terobosan baru sosialisasi ST 2023
Game BPS AGRI terobosan baru sosialisasi ST 2023 /Dokumen pribadi

PORTAL PEKALONGAN – Sosialisasi sensus pertanian (ST 2023) yang diselenggarakan Badan Pusat Statistik (BPS)  menjadi terobosan baru promosi persiapan sensus pertanian 2023. 

Di era digital game sesuatu kebutuhan selain untuk menghibur diri juga ajang promosi terutama generasi milenial saat ini.

Generasi milenial akan disuguhkan game yang nantinya akan mengarah pada sosialisasi sensus pertanian 2023.

Baca Juga: BPS Jawa Tengah Beri Penghargaan Kabupaten Banyumas Sebagai Kinerja Terbaik Pertama tahun 2022

Game BPS AGRI yang ditayangkan tayangkan pada Rakorda sosialisasi sensus pertanian 2023 (ST 2023) menjadi  alasan kuat untuk bisa masuk ke semua kalangan terutama generasi milenial.

Generasi milenial akan digandeng untuk mengetahui dunia pertanian melalui game BPS AGRI sesuai dengan kondisi sekarang.

Game tersebut berisi  game adventure yang berisi sensus pertanian 2023 sehingga kaum muda paham akan dunia pertanian yang mungkin selama ini diabaikan.

Game ini dikemas dengan apik dengan harapan dapat mengubah mindset pertanian menjadi sesuatu yang menarik.

Game BPS Agri ini disosialisasikan dalam Rapat Koordinasi Daerah (Rakorda) Sosialisasi Sensus Pertanian 2023 Provinsi Jawa Tengah di The Sunan Hotel Solo .

Halaman:

Editor: Sumarsi

Sumber: liputan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x