Keutamaan Malam Lailatul Qadar, Malam yang Lebih Baik dari Seribu Bulan

- 16 April 2022, 07:48 WIB
Ilustrasi beribadah saat malam lailatul qadar.
Ilustrasi beribadah saat malam lailatul qadar. /Pixabay

PORTAL PEKALONGAN - Ramadhan sudah memasuki sepuluh malam pertengahan.

Saat Ramadhan, umat muslim berlomba-lomba mendapatkan pahala yang berlimpah.

Berburu malam lailatul qadar salah satunya. Malam yang lebih baik dari seribu bulan.

Baca Juga: Alquran Turun pada 17 Ramadhan atau Lailatul Qadar? Buya Yahya Menjawab

Malam yang dinantikan umat muslim. Malam lailatul qadar mempunyai keutamaan, sebagaimana sabda Rasulullah SAW.

Dari Abu Hurairah Radhiyallahu 'Anhu, Rasulullah Shallallahu 'Alaihi wa Sallam bersabda:

مَنْ قَامَ لَيْلَةَ الْقَدْرِ إِيمَانًا وَاحْتِسَابًا غُفِرَ لَهُ مَا تَقَدَّمَ مِنْ ذَنْبِهِ

"Barang siapa melaksanakan shalat pada malam lailatul qadar karena iman dan mengharap pahala dari Allah, maka dosa-dosanya yang telah lalu akan diampuni."(HR Bukhari No. 1901 dan Muslim No.760)

Baca Juga: Kultum Ramadhan: Amalan di Malam Lailatul Qadar menurut Buya Yahya

Halaman:

Editor: Arbian T

Sumber: Instagram @grupislamsunnah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x