Tata Cara Shalat Gerhana Bulan Total Panduan Lengkap Beserta Niat dan Waktu Pelaksanannya

- 8 November 2022, 16:44 WIB
Ilustrasi gerhana bulan total
Ilustrasi gerhana bulan total /Pixabay

9. Sujud 2 kali

10. Duduk diantara 2 sujud

11. Berdiri lagi rakaat kedua, tata cara rakaat kedua sama seperti rakaat pertama

12. Salam

Baca Juga: Rahasia di Balik Shalat Hajat, Simak Tata Cara, Niat, Bacaan, dan Waktu yang Tepat.

Catatan :

- Disunnahkan memperpanjang bacaan surah

- Disunnahkan memperpanjang bacaan tasbih ketika ruku'

- Sunnah mengeraskan suara bagi imam seperti shalat magrib dan isya'

- Sunnah khutbah 2 kali setelah selesai shalat

Halaman:

Editor: Alvin Arifin

Sumber: Fathul Qarib


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah