3 Tips Ampuh Lolos Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 18, Persyaratan, Data Diri, Kerjakan Tes Sebaik-baiknya

- 18 Agustus 2021, 09:05 WIB
3 Tips Ampuh Lolos Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 18, di www.kartuprakerja.go.id
3 Tips Ampuh Lolos Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 18, di www.kartuprakerja.go.id /instagram.com/kemnaker

- Bukan sebagai direksi, komisaris, dan dewan pengawas pada BUMN atau BUMD

Baca Juga: Cara Cek Apakah Kamu Sudah Terdaftar sebagai Penerima BLT BSU BPJS Ketenagakerjaan 2021 Atau Belum

Pendaftar Kartu Prakerja juga harus memastikan tidak menerima bantuan pemerintah lainnya seperti bansos Kemensos (DTKS), penerima, BLT, BSU atau BPUM atau penerima kartu prakerja gelombang sebelumnya.

Selain itu, sebagai upaya pemerataan kartu prakerja, penerima dalam satu KK hanya dibatasi dua orang yang dapat menjadi penerima.

2. Pastikan mengisi data dengan benar ketika mengisi data pada kolom yang disediakan, pastikan data diri Anda isikan dengan benar.

Cek kembali nomer hp dan alamat email yang anda daftarkan.

Pastikan ukuran foto KTP yang akan di unggah jelas dan berukuran kurang dari 200Mb.

Baca Juga: Kapan BLT atau BSU BPJS Ketenagakerjaan Tahun 2021 Tahap 2 Rp 1 Juta Cir? Cek Jadwal dan Data Penerima Disini
3. Kerjakan tes sebaik-baiknya.

Sebagai pendaftar kartu prakerja, seleksi yang diberikan selain data adalah mengerjakan tes motivasi dan kemampuan dasar.

Pastikan mengerjakan tes sesuai minat Anda, karena tujuan tes ini adalah untuk mengenali kompetensi potensi yang dimiliki.

Halaman:

Editor: Dimas Diyan Pradikta

Sumber: Instagram @prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah