3 Tips Ampuh Lolos Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 18, Persyaratan, Data Diri, Kerjakan Tes Sebaik-baiknya

- 18 Agustus 2021, 09:05 WIB
3 Tips Ampuh Lolos Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 18, di www.kartuprakerja.go.id
3 Tips Ampuh Lolos Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 18, di www.kartuprakerja.go.id /instagram.com/kemnaker

Portal Pekalongan - Kartu Prakerja adalah bantuan biaya pelatihan bagi masyarakat Indonesia yang ingin memiliki atau meningkatkan keterampilannya. Simak 3 tips ampuh berikut ini.

Dalam proses seleksi mendapatkan kartu prakerja kita harus bersaing dengan ribuan orang yang mendaftar, 3 tips ampuh ini semoga dapat membantu kalian lolos seleksi Kartu Prakerja.

Pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 18 resmi dibuka oleh Kemnaker pada Senin, 16 Agustus 2021 pukul 19.00 WIB lalu. Berikut 3 tips ampuh selengkapnya.

Baca Juga: Kunjungi www.prakerja.go.id, Gelombang 18 Kartu Prakerja Dibuka Senin Malam Ini, Ayo Siapkan Dirimu!
Penerima Kartu Prakerja gelombang 18 akan mendapatkan insentif sebesar Rp3,55 juta, hal itu sama seperti gelombang sebelumnya.

Kegunaan insentif Kartu Prakerja gelombang 18 adalah Rp2,4 juta insentif pasca pelatihan yang akan cair selama 4 bulan, Rp1 juta dana pelatihan, dan Rp150 ribu insentif pengisian survei.

Baca Juga: Telah Dibuka Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 18, Begini Alur Seleksinya, Cek di Sini

Jika Anda berminat untuk mendaftarkan diri, silahkan klik link www.prakerja.co.id.

Simak beberapa tips berikut agar lolos seleksi Kartu Prakerja:

1. Perhatikan persyaratan

Halaman:

Editor: Dimas Diyan Pradikta

Sumber: Instagram @prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah