KH Zulfa Mustofa: Peran Bu Nyai Nusantara Sudah Menonjol sejak Abad Ke-19

- 8 November 2022, 08:14 WIB
Wakil Ketua Umum PBNU KH Zulfa Mustofa, Wakil Gubernur Jateng Taj Yasin Maimoen, dan Kapolda Irjen Pol Ahmad Luthfi saat mengikuti upacara pembukaan Silatnas III Bu Nyai Nusantara di Ruang Rama Shinta Hotel Patra Semarang, Senin 7 November 2022.
Wakil Ketua Umum PBNU KH Zulfa Mustofa, Wakil Gubernur Jateng Taj Yasin Maimoen, dan Kapolda Irjen Pol Ahmad Luthfi saat mengikuti upacara pembukaan Silatnas III Bu Nyai Nusantara di Ruang Rama Shinta Hotel Patra Semarang, Senin 7 November 2022. /Dok PBNU/

''Maka sudah tepat para Ibu Nyai bertemu membahas hal-hal penting tentang hajat pondok pesantren putri,'' tegasnya.

Baca Juga: Dua Pemeran Video Mesum Kebaya Merah Ditangkap, Bikin Gaduh dan Meresahkan Masyarakat

Wakil Ketua RMI PBNU, KH Hodri Arief dalam sambutan menyampaikan, peran Ibu Nyai semakin meningkat dan semakin penting.

Karenanya, Silatnas ini sangat perlu membahas berbagai ihwal tekait pondok pesantren. Termasuk ihwal ekonomi, pendidikan, dan juga perlu membicarakan politik dalam isu peradaban.***

Halaman:

Editor: Arbian T

Sumber: Siaran Pers PBNU


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x