Ikuti Saran Ini, DC Shopee Bisa Dipastikan Batal Datang ke Rumah

- 17 Maret 2024, 14:00 WIB
Jika Galbay Pinjol Wajib Simak Jadwal Kunjungan DC Shopee PayLater Berikut Ini!
Jika Galbay Pinjol Wajib Simak Jadwal Kunjungan DC Shopee PayLater Berikut Ini! /Yulisfia Pebrilian/

Shopee PayLater adalah sebuah fitur yang saat ini populer di kalangan berbagai kalangan, terutama generasi milenial yang ingin berbelanja, tetapi belum menerima gaji.

Seperti layanan pinjol lainnya, Shopee PayLater memiliki syarat dan ketentuan yang harus diikuti oleh para penggunanya.


Apa Itu Shopee PayLater?

Shopee PayLater adalah salah satu layanan pembayaran digital yang disediakan resmi oleh Shopee.

Fitur pembayaran yang ada dalam aplikasi Shopee tersebut memungkinkan pengguna untuk membeli barang sekarang dan membayarnya nanti.

Sebelum bisa menggunakan layanan ini, pengguna harus memenuhi beberapa persyaratan, termasuk verifikasi KTP dan wajah.

Baca Juga: Cara login DANA Tanpa Aplikasi dan Login DANA dengan Nomor Telepon

Pengguna juga memiliki opsi untuk membayar tagihan Shopee Paylater mereka secara cicilan atau penuh, dengan jangka waktu cicilan yang berkisar antara 1, 3, 6, atau 12 bulan.

Layanan ini memiliki sejumlah keuntungan, seperti aksesibilitas untuk semua pengguna, beragam promo menarik, dan pilihan cicilan yang fleksibel.

Shopee Paylater adalah bagian dari perusahaan P2P Lending yang legal dan telah terdaftar secara resmi di Otoritas Jasa Keuangan (OJK).

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: Shopee


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah