Ibu Hamil Harus Memenuhi Gizi Seimbang? Simak Penjelasan dr Rudy Agus Riyanto

- 16 April 2022, 21:24 WIB
dr Rudy Agus Riyanto
dr Rudy Agus Riyanto /Youtube dr Rudy Agus Riyanto

Baca Juga: Kurma dan Kandungan Gizi di dalamnya, Dapat Dibuat Air Nabeez

2. Anemia ketika bersalin

Anemia sudah tidak asing lagi bagi kita yaitu kekurangan darah membuat kepala pusing terasa seperti bergoyang, hal ini dapat menyebabkan gangguan pada ibu ketika bersalin.

Karena kondisi kekurangan darah saat bersalin, ibu akan kekurangan energi dan kesulitan dalam mengeluarkan bayi. Hal ini disebabkan pemenuhan gizi yang tidak seimbang membuat ibu mengalami anemia.

3. Risiko kerusakan otak dan sumsum tulang pada bayi

Ibu hamil yang kekurangan gizi terutama pada trimester pertama atau berkisar kurang dari 8 minggu masa kehamilan sangat beresiko terjadinya kerusakan pada otak janin dan sumsum tulang janin tidak sempurna.

Baca Juga: 20 Link Twibbon Hari Gizi Nasional Selasa 25 Januari 2022 dan Cara Memasang Foto, Bagikan ke Medsos

Hal ini disebabkan karena masa perkembangan otak dan sumsum tulang pada janin akan berkembang pesat pada usia kehamilan pada trimester pertama.

4. Bayi lahir dengan Berat Badan Lahir Rendah (BBLR)

Pada masa kehamilan, ibu hamil sangat penting mengkonsumsi makanan dengan tingkat protein tinggi untuk memenuhi kebutuhan dalam perkembangan janin.

Halaman:

Editor: Arbian T

Sumber: Youtube dr Rudy Agus Riyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah