Doa agar Anak Keturunan Rajin Sholat Arab, Latin, dan Terjemahan

- 17 Mei 2022, 21:49 WIB
Ilustrasi anak keturunan rajins holat
Ilustrasi anak keturunan rajins holat /Dokumen pribadi

 

رَبِّ اجْعَلْنِي مُقِيمَ الصَّلَاةِ وَمِنْ ذُرِّيَّتِي ۚ رَبَّنَا وَتَقَبَّلْ دُعَاءِ

 

Rabbi j’alnii muqiimash shalaat wa min durriyatii, rabbanaa wa taqabbal du’aa

 

Artinya:

Ya Tuhanku, jadikanlah aku dan anak cucuku orang-orang yang tetap mendirikan sholat. Ya Tuhan kami, perkenankanlah doaku. (QS. Ibrahim: 40)

 Baca Juga: Jokowi Umumkan Tanpa Masker di Luar Ruangan, Kecuali...

Arti dari ayat tersebut menjelaskan bahwa Nabi Ibrahim sengaja mengungkapkan kata min. Kata tersebut menunjukkan makna sebagian. Allah swt telah memberitahukan kepadanya bahwa sebagian anak cucunya ada yang kafir.

 

Halaman:

Editor: Sumarsi

Sumber: buku doa harian


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x