Mobil Formula Listrik Karya Mahasiswa UNY Sabet 3 Penghargaan

- 10 April 2022, 10:33 WIB
Mahasiswa UNY berhasil menyabet kejuaraan Formula Electric Student Championship, dengan ciptaan Mobil Formula Listrik
Mahasiswa UNY berhasil menyabet kejuaraan Formula Electric Student Championship, dengan ciptaan Mobil Formula Listrik /

"Kami masih menunggu kabar lebih lanjut dari panitia. Tapi kami sudah siap," ujarnya.

Kesit menuturkan spesifikasi mobil formula eletrik ini telah menggunakan baterai lithium polymer, seat belt menggunakan safety 6.0.

Baca Juga: Hikmah Ramadhan Prof. Ahmad Rofiq: Puasa, Kejujuran, dan Takut kepada Allah

"Kemudian untuk suspensi kita menggunakan independen. Setiap roda bisa independen sendiri," ujarnya.

Diciptakannya mobil formula eletrik ini kata dia, karena dirinya dan tim ingin berkontribusi lebih di area kendaraan berbasis listrik yang saat ini juga menjadi fokus pemerintah.

"Tansisi energi perlu didukung untuk menciptakan lingkungan yang lebih bersih," lanjutnya.

Latar belakang diciptakannya mobil ini karena semakin majunya zaman kita perlu melakukan transisi energi," ucapnya lagi

Baca Juga: 7 Cara Untuk Menghindari Marah menurut Pandangan Islam Berikut Haditsnya

Lebih lanjut, Kesit berujar, mahasiswa UNY sudah terlibat dalam pembuatan mobil listrik.

Bahkan sejak tahun 2019 sudah sempat mengirim tim ke Korea Selatan untuk mengikuti kompetisi yang sama di bidang mobil listrik. Saat itu kata dia, ada 19 orang yang berangkat.

Halaman:

Editor: As Sayyidah

Sumber: Pikiranrakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah