Melalui Tangan Soegiarin, Berita Kemerdekaan Republik Indonesia Bisa Didengar Dunia 

- 12 Agustus 2021, 10:37 WIB
Soegiarin adalah sosok yang punya jasa terhadap penyiaran berita Proklamasi Kemerdekaan Indonesia 17 Agustus 1945.
Soegiarin adalah sosok yang punya jasa terhadap penyiaran berita Proklamasi Kemerdekaan Indonesia 17 Agustus 1945. /Ali A/

Portal Pekalongan  - Soegiarin adalah sosok yang punya jasa besar terhadap penyiaran berita Proklamasi Kemerdekaan Indonesia 17 Agustus 1945. Dia meninggal di Jakarta 2 November 1987.

Lahir di Grobogan, 13 Juli 1918, dia bekerja sebagai jurnalis yang bekerja untuk Kantor Berita Domei yang dikuasai Jepang di Jakarta.

Sempat mengenyam bangku pendidikan di Sekolah Pelayaran di Surabaya, menjadikan Soegiarin ahli menyiarkan berita morse.

Nah, sejarahnya, begini.

Sebelum pembacaan teks proklamasi oleh Ir Soekarno, Soegiarin mendapat perintah dari Adam Malik, pimpinannya di Domei.

Baca Juga: KPK Sedang Usut Dugaan Korupsi di Banjarnera, Ini Kekayaan Bupati Budhi Sarwono: Senilai Rp23,8 Miliar

Bahwa Soegiarin diminta memberitakan dengan menyiarkan melalui berita morse.

Pekerjaan ini tentunya tidak mudah, karena Kantor Domei dijaga dan diawasi Jepang.

Akhirnya berjam-jam sebelum dibacakan oleh Ir Soekarno, Soegiarin menyusup di ruang mesin untuk menghidupkan mesin sejak pagi-pagi buta.

Halaman:

Editor: Ali A


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah