Tips Agar Shopee Video Banyak Ditonton, Komisi Shopee Affiliate Auto Melimpah!

- 26 Juni 2024, 14:00 WIB
Tips Agar Shopee Video Banyak Ditonton
Tips Agar Shopee Video Banyak Ditonton /Shopee/

PORTAL PEKALONGAN - Jika jumlah views di Shopee Video Anda masih terbatas, dan penjualan atau komisi yang diperoleh belum memuaskan, jangan khawatir!

Artikel ini akan membahas tentang tips agar Shopee Video banyak ditonton dan komisi pun menjadi melimpah.

1. Kenali Produk dan Audiens Anda

Baca Juga: Begini Cara Meminta Produk Sampel Gratis di Shopee Affiliate

Hal pertama yang harus dilakukan adalah mengetahui produk apa yang ingin Anda jual dan siapa target audiensnya.

Penting untuk memahami audiens dan kepentingan mereka. Misalnya, jika Anda menjual produk kosmetik, Anda harus tahu rentang usia dan aktivitas harian audiens Anda.

Analisa kebiasaan belanja mereka, seperti kapan mereka biasanya berbelanja, apakah saat gajian atau di tengah bulan.

2. Gunakan Tren yang Sedang Berlangsung

Memanfaatkan tren yang sedang populer dapat meningkatkan visibilitas video Anda. Cari tahu produk-produk trending di Shopee atau platform lain.

Halaman:

Editor: Ali A

Sumber: YouTube Hendra Setyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah